Dari Satu Server ke Server Lain. Begitulah perjalanan blogger yang sudah menulis sejak tahun 2010. Setup awal kemudian hancur, pindah lagi, hancur lagi. Entah saya yang malas atau gimana. Dari wordpress.com pindah ke hosting. Pindah lagi ke server vps. Lelah dengan semuanya, kita mulai lagi dengan platform blogger. Jadi hanya langganan domain. Kedepan semoga tulisan yang sudah tertulis disini awet.